Tembok Besar China merupakan salah satu objek wisata utama di Tiongkok, rasanya kurang lengkap jika mengunjungi China tanpa berkunjung ke tempat ini, tembok China merupakan bangunan terpanjang yang pernah dibuat oleh manusia dan konon merupakan satu-satunya objek buatan manusia yang bisa dilihat dari bulan walaupun dibantah oleh NASA, luar biasanya tembok raksasa ini telah dibangun ratusan tahun yang lalu.